Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

Pesawat Ruang Angkasa Cina Mendarat Di Sisi Jauh Bulan

Gambar
Alam semesta terdiri dari semua materi termasuk tenaga dan radiasi serta segala hal yang telah diketahui dan baru dalam tahap percaya bahwa pasti ada di antariksa. Bumi, bulan, planet dan matahari yang termasuk dalam tata surya hanyalah titik kecil diantara 200 milyar bintang penyusun galaksi bima sakti. Bulan adalah benda angkasa yang berbentuk bulat yang beredar mengelilingi bumi di dalam suatu lintasan yang disebut juga garis edar atau orbit tertentu. Oleh sebab itu bulan selalu bergerak mengelilingi bumi kemanapun bumi tersebut bergerak maka bulan ini adalah satelit bumi (satelit artinya pengikut). Dan karna keingin tahuan manusia yang sangat besar. Beberapa Negara membuat perencanaan untuk medaratkan sebuah pesawat ruang angkasa ataupun mendaratkan astorot di bulan untuk suatu penelitian. Sehingga pada Kamis pagi waktu Beijing tanggal 3 januari 2019,   China berhasil mendaratkan pesawat ruang angkasa Chang'e 4 di sisi jauh bulan. Yang membuat China menjadi nega

Metode Ilmiah beserta Contoh

sistematis Metode ilmiah adalah proses keilmuan untuk mendapatkan pengetahuan secara melalui bukti fisis. Pada ilmu fisika, metode ilmiah memastikan didapatkannya suatu kesimpulan yang didukung oleh bukti-bukti dan tersusun secara sistematis. Jika tidak dilakukan metode ilmi maka eksperimen-eksperimen yang dilakukan akan meragukan, dan jika tidak dapat ditetapkan oleh hukum atau rumusan yang jelas akan terjadinya suatu fenomena fisis. Dan dibawah ini akan dituliskan langkah-langkah dalam metode ilmiah. Obserpasi Awal Peneliti mangamati keadaan awal dari objek penelitian. Pada kegiatan ini dilakukan karakterisasi objek dan analisis terjadap sifat-sifat. Identitas masalah Menemukan permasalahan yang akan diangkat dalam penelitian. Perumusan Hipotesis Mebuat rumusan awal yang menjelaskan permasalahan yang ingin diangkat. Hipotesis bersifat sementara karena belum adanya hasil objektif dari eksperimen, oleh karna itu hipotesis tidak bias dijadikan kesimpulan hasil

Unsur/Senyawa Terbaru yang Bermanfaat Bagi Kehidupan Manusia

Gambar
Penemuan Antibiotik ( anthracimycin )   Anthracimycin adalah antibiotik Polyketide yang ditemukan pada tahun 2013. Anthracimycin berasal dari Actinobacterial Laut yang di temukan di endapan pesisir laut Californis. Dalam penelitian labratorium pendahuluan, ia telah menunjukan aktivitas melawan Bacillus Anthracis, bakteri yang menyebabkan Antraks, dan terdapat Staphylococcus Aureus (MRSA) yang Resistem Methicillin. Anthracimycin pertama kali diisolasi dari spesies Streptomyces ( Strain CNH365) yang dikumpulkan di lepas pantai Santa Barbara, CA. Strain Streptomyces (strain T676) lain yang diisolasi di lepas pantai pulai St. John, Singappura, ditemukan juga memproduksi Anthracmycin. Strain ini ditemukan mengandung gugus gen Biosintetik untuk produksi Antrakimisin. Anthracimycin pertama kali dikenal karena aktivitasnya yang kuat terhadap Bacillus Anthracis (Strain UM23C1-1), yang diketahui menyebabkan antraks penyakit menular manusia, dengan konsentrasi penghambatan m